Harga Terbaru BlackBerry Z10 Februari 2015 + Spesifikasi Lengkap

BLACKBERRY Z10 adalah smartphone yang didukung dengan CPU Dual-core 1,5 GHz Krait, serta Adreno 225. BlackBerry Z10 mempunyai sistem operasi BlackBerry OS v.10, yang mana bisa di upgrade ke v10.1. Pada bagian kamera, Z10 menyisipkan kamera di bagian depan sebesar 2 MP, dan kamera belakang 8 MP. Kemampuan merekam videonya sudah 1080p dengan 30 fps. Untuk baterai, Z10 memakai baterai bertipe Li-Ion 1800 mAh, yang mampu bertahan standby selama 312 jam, atau waktu bicara selama 10 jam.
Fitur dan Spesifikasi Blackberry Z10

Read more »


EmoticonEmoticon