Saya Bisa Memakai Kaos Kaki

Tadi pagi anak saya yang baru berumur 2 tahun lebih, Hasna, berteriak-teriak penuh kegirangan,

“Ab…Abi… Hasna bsa pake kaos kaki!” katanya sambil menunjukan kaos kaki yang sudah terpasang di kaki kanannya. Wajah penuh dg keceriaan. Padhahal kaos kakinya belum benar-benar terpasang dg benar dan baru sebelah kaki. Tetapi ia begitu bahagia dg keberhasilannya.

Cerita kaos kaki ini hanyalah salah satu dari berbagai perayaan yang dilsayakan oleh anak saya. Semalam ia juga dg senangnya merayakn keberhasilan memasang puzzle payung yang sederhana. Banyak sekali keberhasilan-keberhasilan baru yang dicapai oleh anak saya Hasna. Namun bukan hanya anak saya, hasil yang sama dicapai juga oleh anak Anda, adik, keponakn, atau cucu Anda. Anak seusia itu memang sedang mengalami pertumbuhan kecerdasan luar biasa.

Sebenarnya kita bsa mendptkan pertumbuhan kecerdasan dan keterampilan yang sama cepatnya dg anak-anak jika kita mengikuti polanya. Polanya sederhana, yaitu selalu ingin mencoba dan merayakn setiap keberhasilan, sekecil apa pun keberhasilan kita. Kita pun bsa sama seperti anak kecil jika memiliki rasa ingin mencoba dan selalu merayakn setiap keberhasilan kita, sekecil apa pun.

Tumbuhkanlah perasaan selalu ingin mencoba hal yang baru. Belajarlah cara melsayakannya dan rayakn setiap keberhasilan Anda. Jika ini dilsayakan, maka kita sudah melsayakan salah satu kewajiban kita, yaitu menjadikan hari ini lebih baik dari hari kemarin dan hari esok lebih baik dari hari ini. Salah satu cara untuk melaksanakn kewajiban ini ialah dg selalu mencoba dan belajar.

Perayaan yang perlu kita lsayakan sebagai umat Muslim ialah dg cara bersyukur. Bukan hanya akn memberikan feel good, thetapi juga akn menambah nikmat yang sudah kita dptkan. Seperti dijelaskan dalam Qur’an Surat Ibrahim Ayat 7:

Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu memaklumkan; “Sesungguhanya jika kamu bersyukur, pasti Kami akn menambah (nikmat) kepadhamu, dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhanya azab-Ku sangat pedih”.

Related Posts


EmoticonEmoticon

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
=)D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p
:ng
:lv